Semua instalasi Windows dalam file WIMs tersebut dikompress secara maksimal supaya masuk dalam satu keping DVD untuk diburning.
Selain fungsi diatas, WinAIO Maker juga menyediakan fitur-fitur lainnya untuk membantu anda memodifikasi instalasi Windows, seperti Hash Checker dan lain-lain.
Fitur : Beberapa tombol atau fitur di WinAIO Maker yg bisa digunakan untuk keperluan kostumisasi instalasi Windows.
- Select WIM's : pilih tombol ini dan pilih file WIM-nya dan edit dengan 3 tombol lainnya [Delete Image, Rename, Description] dan save dengan metode maximum compression yang ada.
- Save WIM : Save semua file WIM instalasi yang sudah dipilih menggunakan tombol "Select WIM's".
- Enable x64 Recovery Mode : Checklit checkbox ini jika akan mengaktifkan Recovery Mode Windows x64 yg bisa disertakan dalam project AIO Sources anda via folder x64.
- Dengan modul ini, Anda dapat mengkonversi Semua dalam Satu WIM, ke WIM tunggal dengan x86/64 gambar.
- Save all Into ISO : Pilih tombol ini untuk menyimpan file image WIM pertama sebagai bootable ISO, anda juga bisa memberinya label/judul.
- Name/Description : berfungsi untuk mrngeedit nama image dan deskripsi yg ada di textbox nantinya.
Fitur Lainnya :
- AutoAIO : Klik tombol ini untuk membuat/generate ISO AIO secara otomatis, anda dapat memilih folder kerja yg berisi file ISO Windows x86 dan x64 dari sini, klik tombol "Start Compilation" dan program akan otomatis membuatkan file ISO All In One dalam folder kerja agan tadi. Fitur ini cocok pemula. Selain itu, AutoAIO juga kompatibel dgn x64 Recovery Mode yaitu tool 'Complete Automatic AIO Maker'.
- WinToUSB : Pilih tombol ini untuk membuat USB Device / USB Flashdisk Bootable dari folder source anda dengan lebih cepat.
- DVDToISO : dengan tombol ini, proses pembuatan image ISO dari DVD drive dapat lebih cepat.
- Hash Calculator : Buat kalkulasi MD5 / SHA-1 / CRC32 dengan semua file dengan lebih cepat.
- ISO2Folder : mengekstrak file ISO kedalam sebuah folder.
- Folder2ISO : menkonversi semua folder instalasi Windows NT 6.x menjadi sebuah image bootable ISO.
- Reset APP : untuk mereset semua fungsional aplikasi kesemula supaya bisa digunakan untuk modul lainnya.
Requirement :
- Tool WinAIO Maker memerlukan NET Framework 3.5
- Dapat digunakan untuk semua OS Windows serta file image WIMs NT 6.x keatas (Windows Vista keatas).
Silahkan Download Software WinAIO Maker Professional Disini
Sumber : forums.mydigitallife.info
0 comments:
Post a Comment
Silahkan berkomentar, mohon maaf bila komentar anda tidak dibalas langsung. Terima kasih